Etika dan Profesionalisme TSI

0
Tugas pertama di semester baru.
Dapat 4 soal dari ibu dosen Indah Wahyuni.

SOAL :

  1. Jelaskan apa itu etika, profesi dan profesionalisme!
  2. Jelaskan 4 isu-isu etika!
  3. Jelaskan apa itu IT forensik dan kegunaannya!
  4. Jelaskan perbedaan IT forensik, IT audit trail dan real time audit!

Mari bahas satu per satu.

 

  1. Etika, Profesi dan Profesionalisme !

Etika Pengertian Etika (Etimologi), berasal dari bahasa Yunani adalah “Ethos”, yang berarti watak kesusilaan atau adat kebiasaan (custom). Etika biasanya berkaitan erat dengan perkataan moral yang merupakan istilah dari bahasa Latin, yaitu “Mos” dan dalam bentuk jamaknya “Mores”, yang berarti juga adat kebiasaan atau cara hidup seseorang dengan melakukan perbuatan yang baik (kesusilaan), dan menghindari hal-hal tindakan yang buruk. Continue reading